Prandelli: Kosta Rika Bukan Tim Kejutan

Prandelli: Kosta Rika Bukan Tim Kejutan
Prandelli: Kosta Rika Bukan Tim Kejutan
Sulitnya, laga berikutnya juga berlangsung di kota dengan suhu tropis lainnya, yaitu Natal (Arena das Dunas). Sama dengan laga melawan Kosta Rika, kickoff laga berlangsung pada pukul 13.00 waktu setempat. Italia hanya perlu hasil seri untuk menggengam tiket babak 16 besar.

    

"Tak ada gunanya menyalahkan panasnya suhu. Kini, kami selain harus memilihkan kondisi fisik juga memulihkan kondisi mental," sambungnya.

    

Italia kecolongan gol satu menit menjelang turun minum. Kapten Kosta Rika Bryan Ruiz memanfaatkan crossing brilian dari sisi kanan perthanan Italia yang dilakukan Junior Diaz. Di sisi lain, Kosta Rika mampu meredam agresifitas Italia dengan pertahanan yang rapat.

      

Prandelli tak mau disebut menerapkan taktik yang keliru menghadapi Kosta Rika. Menurutnya, lawannya tampil di luar dugaan, sangat agresif. Sempat mendapatkan dua peluang emas melalui Mario Balotelli di babak pertama, Italia tak membahayakan gawang Kosta Rika yang dijaga Keylor Navas di babak kedua.

    

RECIFE - Dua kota dengan suhu tropis sudah menyapa Italia dalam dua laga di penyisihan Grup D. Setelah meraih kemenangan 2-1 atas Inggris di Manaus,

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News