Prandelli: Kosta Rika Bukan Tim Kejutan

Prandelli: Kosta Rika Bukan Tim Kejutan
Prandelli: Kosta Rika Bukan Tim Kejutan
Padahal, di babak kedua Prandelli menurunkan tiga penyerang yang fresh, Antonio Cassano, Lorenzo Insigne dan Alessio Cerci. Serangan memang lebih variatif. Tapi, mereka tak mendapatkan ruang untuk melakukan tembakan.

    

"Kosta Rika bukan tim kejutan. Mereka terorganisasi dengan baik. Mereka juga menonjol secara individu. Mereka memiliki reaksi yang lebih baik. Perpaduan antara kecepatan dan organisasi itu yang menyulitkan," kata Prandelli.

    

Hasil tersebut jelas membalikkan banyak prediksi. Kosta Rika yang sebelum kickoff Piala Dunia dianggap hanya menjadi bulan-bulanan di Grup D, ternyata lolos duluan. Tim berjuluk Los Ticos itu pun menyamain prestasi mereka di Piala Dunia 1990.

    

"Hari ini (kemarin) amat spesial.  Kami tahu hari ini bisa membuat sejarah dan mampu melakukannya. Kami menghormati masa lalu karena Italia tim yang banyak membuat sejarah, tapi para pemain memberikan semuanya untuk menang," ujar Pelatih Kosta Rika Jorge Luis Pinto.

    

RECIFE - Dua kota dengan suhu tropis sudah menyapa Italia dalam dua laga di penyisihan Grup D. Setelah meraih kemenangan 2-1 atas Inggris di Manaus,

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News