Prasetyo Edi Marsudi Ungkap Fakta Mengejutkan Soal Anies Baswedan dan Formula E
Senin, 24 Januari 2022 – 19:45 WIB

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi mengungkap fakta soal Anies Baswedan dan Formula E. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Bukan dipaksakan, ini adalah peraturan daerah, tugasnya gubernur melaksanakan semua ketentuan perundangan, termasuk Perda dan itu ada tentang Formula E,” kata Anies.
Mengenai anggaran commitment fee sebesar Rp 500 miliar, Anies mengaku besaran tersebut sudah sesuai perhitungan. (mcr4/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Prasetyo Edi Marsudi mengungkap fakta terkait Gubernur Anies Baswedan yang ngotot menggelar Formula E.
Redaktur : Adek
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
BERITA TERKAIT
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies
- Tahun ke-12, Nara Kreatif Meluluskan 778 Siswa, Anies Baswedan Beri Pesan Khusus