Prasetyo Kumpulkan 6 Kajati Bahas Eksekusi Mati
Rabu, 18 Februari 2015 – 17:45 WIB

Jaksa Agung, HM Prasetyo. Foto: Dokumen JPNN.com
"Tetapi saat kami mau kirim ternyata nampaknya LP Nusa Kambangan masih belum siap," katanya.
Seperti diketahui, ada dua narapidana mati di Lapas Kerobokan, Denpasar, Bali saat ini. Mereka ada dua Warga Negara Australia yang tergabung sindikat narkotika Bali Nine, Andrew Chan dan Myuran Sukumaran. Presiden Joko Widodo sudah menolak pengampunan dua terpidana mati ini.(boy/jpnn)
JAKARTA - Pelaksanaan eksekusi mati tahap kedua sepertinya kian dekat. Berbagai persiapan terus dilakukan jaksa eksekutor. Hari ini, Rabu (18/2),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI