Pratiwi Sudarmono, Eks-Calon Astronot yang Sibuk di Penelitian
Masih Terus Kontak dengan Pencinta Antariksa
Senin, 29 Desember 2008 – 01:03 WIB

Pratiwi Sudarmono, Eks-Calon Astronot yang Sibuk di Penelitian
Tak ada kata berhenti bagi Pratiwi Sudarmono. Setelah meninggalkan impiannya menjadi astronot, kini dia makin sibuk di dunia penelitian dan tugas di kampus sebagai wakil dekan Fakultas Kedokteran UI.
ANGGIT SATRIYO, Jakarta
SEKITAR 20 tahun lalu Pratiwi Sudarmono sudah tersohor. Pakar biologi molekuler Universitas Indonesia (UI) itu di-blow up media massa menjadi wanita Asia pertama yang akan menjelajah luar angkasa. Untuk trip yang sangat langka dan penting itu, dia sudah menyiapkan riset terkait ilmu yang digelutinya.
Keberangkatan Pratiwi merupakan kerja bareng pemerintah dengan Badan Antariksa Amerika Serikat atau National Aeronautics and Space Administration (NASA), dalam rangka peluncuran satelit kebanggaan Indonesia, Palapa.
Tak ada kata berhenti bagi Pratiwi Sudarmono. Setelah meninggalkan impiannya menjadi astronot, kini dia makin sibuk di dunia penelitian dan tugas
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu