Prediksi BI soal Investasi Sepanjang 2019
Senin, 25 Februari 2019 – 09:07 WIB
Namun, pria yang akrab disapa Kecuk itu juga mengingatkan agar pemerintah tidak terlena.
Ekonom Indef Bhima Yudistira menambahkan, inflasi volatile food harus diantisipasi sejak awal tahun.
”Volatile food ini agak tricky. Sesuai ramalam BMKG, cuaca dalam beberapa bulan di awal tahun ini patut diwaspadai,” ujar Bhima.
Di samping itu, konsumsi masyarakat masih meningkat seiring ekonomi yang tumbuh.
Hal tersebut juga akan meningkatkan ekspektasi inflasi jika tak segera diantisipasi. (rin/c6/oki)
Bank Indonesia (BI) memprediksi inflasi tahun ini berada di bawah angka 3,5 persen.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rupiah Hari Ini Makin Ambyar Terpengaruh IHK Amerika
- Bea Cukai Beri Ruang Pelaku UMKM Promosikan Produknya di Atambua International Expo 2024
- Bank Indonesia Perkuat Sinergi Keuangan Syariah di Tengah Ketidakpastian Ekonomi Global
- BI Dorong Ekosistem Halal Lifestyle untuk Kejar Potensi 2 Miliar Populasi Muslim Global
- Kemendag Apresiasi Rabu Hijrah dan BI atas Suksesnya Young Muslim Leader Forum
- Peradi Jalin Kerja Sama dengan BINS Untuk Beri Pembekalan ke Advokat