Prediksi Inggris vs Wales: Battle of Britain, Tekanan Bale cs Lebih Kecil
Sementara itu, Coleman percaya diri Wales bisa meraih sesuatu yang menggembirakan. "Kami berkesempatan melakukan sebuah hal yang spesial. Kami percaya diri. Kini tak ada ruang untuk berpikir apakah kami bisa atau tidak. Tapi, kami yakin," sebut Coleman. (epr/JPNN)
Perkiraan Susunan Pemain
Inggris (4-3-3): Hart; Walker, Smalling, Cahill, Rose; Alli, Dier, Rooney; Lallana, Kane, Sterling
Pelatih: Roy Hodgson
Wales (5-2-2-1): Hennessey; Gunter, Chester, Williams, Davies, Taylor; Allen, Ledley; Ramsey, Bale; Robson-Kanu
Pelatih: Chris Coleman
Total Pertemuan
Main: 102
Inggris menang: 67
Wales menang: 14
Seri: 21
5 Pertemuan Terakhir
2011 Inggris 1-0 Wales Kualifikasi Euro 2012
2011 Wales 0-2 Inggris Kualifikasi Euro 2012
2005 Wales 0-1 Inggris Pra-Piala Dunia 2006
2004 Inggris 2-0 Wales Pra-Piala Dunia 2006
1984 Wales 1-0 Inggris Persahabatan
5 Laga Terakhir Inggris
11/06/16 Inggris 1-1 Rusia Euro 2016
02/06/16 Inggris 1-0 Portugal Persahabatan
27/05/16 Inggris 2-1 Australia Persahabatan
22/05/16 Inggris 2-1 Turki Persahabatan
29/03/16 Inggris 1-2 Belanda Persahabatan
5 Laga Terakhir Wales
11/06/16 Wales 2-1 Slovakia Euro 2016
05/06/16 Swedia 3-0 Wales Persahabatan
28/03/16 Ukraina 1-0 Wales Persahabatan
24/03/16 Wales 1-1 Irlandia Utara Persahabatan
13/11/15 Wales 2-3 Belanda Persahabatan
LENS - Battle of Britain terjadi di Lens, Kamis (16/6) malam WIB, saat Inggris bersua Wales di fase Grup B Euro 2016. Laga ini dipastikan bakal
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- 8 Pemain yang Hidupnya Berubah Setelah Euro 2016
- Inilah 5 Gol Terbaik Euro 2016
- Simak Saran Legenda Jerman untuk Podolski dan Schweinsteiger
- WOW, Ternyata Total Penonton Euro 2016 Fantastis Banget, Ini Angkanya...
- Ronaldo Tak Hanya Jago Olah Bola, Dia Juga Dermawan
- Mengejutkan! Legenda Prancis Sebut Griezmann Tak Layak Jadi Pemain Terbaik Euro 2016