Prediksi Mereka
Sabtu, 19 Mei 2012 – 09:51 WIB

Prediksi Mereka
Jose Mourinho, Pelatih Real Madrid
Harus Tampil Kolektif
Bayern tim yang solid, jadi Chelsea harus bermain dengan kolektifitas sejak menit awal. Saya percaya, Bayern akan tetap bermain dengan gaya mereka, dan Chelsea akan menerapkan gaya yang sama seperti saat menyingkirkan Barcelona. Yakni, membangun pertahanan yang kukuh, kemudian menciptakan peluang dari serangan balik. Jika cara ini kembali efektif, Chelsea pasti bisa menjinakkan Bayern.
Celestine Babayaro, Mantan Bintang Chelsea dan Timnas Nigeria
Matikan Gomez dan Ribery
Melihat penampilan Bayern di final DFB Pokal, saya melihat masih ada celah kelemahan di barisan pertahanan Bayern. Chelsea bisa mengeksploitasi kelemahan ini karena mereka punya beberapa pemain dengan naluri gol yang tinggi. Chelsea harus mewaspadai Mario Gomez dan Franck Ribery. Jika keduanya bisa dijinakkan, Chelsea bakal bisa menaklukkan Bayern.
SEJUMLAH pengamat beda suara saat dimintai prediksi soal tim yang pantas menjadi jawara di Liga Champions musim ini. Beberapa mantan penggawa
BERITA TERKAIT
- IBL All Star 2025 Bukan Sekadar Pertandingan, Ada Format Baru
- Port FC Umumkan Asnawi Mangkualam Gabung ASEAN All Star
- Imran Nahumarury Terpilih Jadi Pelatih Terbaik Liga 1 Edisi Maret 2025
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil