Preman Bertobat Setelah Ikut Didikan Bela Negara
Minggu, 12 Juni 2016 – 06:01 WIB

Preman yang ikut didikan Bela Negara dan mendapat pekerjaan. Foto: pojokpitu/JPNN
"Mental premanismenya diubah agar memiliki semangat nasionalisme dan memiliki rasa tanggung jawab terhadap diri dan orang lain. Rata-rata mereka pengangguran. Oleh karena itu, (mereka) akan kami didik supaya memiliki keterampilan dan kelak bermanfaat di masyarakat," imbuhnya.
Dia menjelaskan,TNI juga mengupayakan para mantan preman bisa disalurkan ke dunia usaha agar memiliki pekerjaan tetap.
Baca Juga:
"Sebulan ke depan, akan kami kawal terus supaya jadi contoh yang baik untuk teman-teman mereka," pungkasnya. (pojokpitu/flo/jpnn)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki