Presiden Afsel Datang, Bu Mega Senang

Presiden Afsel Datang, Bu Mega Senang
Presiden Afrika Selatan Jacob Zuma bersama Presiden RI Kelima Megawati Soekarnoputri dalam pertemuan di Jakarta, Rabu (8/3). Foto: Gunawan Wibisono/JawaPos.Com

Sedangkan dalam pertemuan kali ini Mega dan Zuma membicarakan hubungan kerja sama antara Indonesia dan Afsel. Pasalnya, Presiden Zuma hadir dengan sejumlah menterinya.

"Bicara hubungan bisa dilanjutkan bukan cuma government to government‎ tapi juga level lain, sehingga bisa mempererat hubungan persahabatan dua negara," ujar Mega.

Selain itu, Megawati dan Presiden Zuma juga melakukan pembicaraan mengenai kerja sama antara partai politik masing-masing. Mega saat ini merupakan ketua umum PDIP, sedangkan Zuma adalah ketua Partai Kongres Nasional Afrika.

"Kami berbicara untuk mengadakan hubungan antara kedua partai juga dalam artian untuk memperat persahabatan itu," pungkasnya.(gil/jpnn/cr2/JPG)


Presiden RI Kelima Megawati Soekarnoputri menerima kunjungan Presiden Afrika Selatan Jacob Zuma. Pertemuan kedua tokoh itu itu berlangsung di rumah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News