Presiden Amerika Memohon Maaf Gegara Telat Kirim Bantuan ke Ukraina

Presiden Amerika Memohon Maaf Gegara Telat Kirim Bantuan ke Ukraina
Presiden Amerika Serikat Joe Biden dan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy di Istana Kepresidenan Ukraina, Kiev, Senin (20/2). Foto: Evan Vucci / POOL / AFP

Ia juga menjanjikan dukungan yang berkelanjutan dari Washington untuk Kiev.

Biden dan Zelenskyy pada Kamis (6/6) menghadiri upacara internasional yang diselenggarakan oleh Presiden Prancis Emmanuel Macron untuk memperingati 80 tahun D-Day dan Pertempuran Normandia untuk membebaskan Prancis selama Perang Dunia II.

Zelenskyy menyampaikan pidato di hadapan parlemen Prancis pada Jumat pagi. (ant/dil/jpnn)

Presiden Amerika Serikat Joe Biden pada Jumat (7/6) meminta maaf kepada Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy karena terlambat mengesahkan paket bantuan militer


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News