Presiden Bahas Pemekaran Daerah dengan MRP dan MRPB, Wilayah Lain Kapan?
Senin, 25 April 2022 – 21:54 WIB
Dalam pertemuan tersebut, presiden diundang berkunjung ke kantor MRP dan MRPB.
"Papua itu memang bagian yang menjadi perhatian khusus dari Presiden."
"Ke provinsi lain, presiden mungkin hanya dua kali atau tiga kali paling banyak setiap provinsi."
"Namun, ke Papua sudah 14 kali dan presiden langsung ke daerah-daerah terpencil, kabupaten-kabupaten, bukan ke ibu kota provinsi saja."
"Untuk ibu kota provinsi, nanti tentunya akan berkunjung ke kantor Majelis Rakyat Papua, baik Papua maupun Papua Barat," kata Mahfud.(Antara/jpnn)
Presiden Jokowi membahas soal pemekaran daerah dengan MRP dan MRPB, wilayah lain kapan?
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Inilah Juru Bicara Kantor Komunikasi Kepresidenan, Ada Nama Ujang Komarudin
- Akademisi Ini Sebut Tak Ada Intervensi Presiden di Pilkada 2024
- Menteri Nusron Wahid Diminta Presiden Concern Menata Ulang Tanah Negara
- Sesuai Perintah Presiden & Kapolri, Bareskrim Bongkar Judi Online Jaringan Internasional
- Penjabat Gubernur Jateng Sampaikan Selamat Kepada Presiden-Wapres Baru dan Jajaran Kabinet Merah Putih
- Prabowo Datangi Lokasi Pelantikan Presiden RI Ditemani Didit, Lalu Sambut Tamu Negara