Presiden: Banyak Kepala Daerah Mengeluh
Senin, 09 Desember 2013 – 17:50 WIB

Presiden: Banyak Kepala Daerah Mengeluh
Presiden menegaskan pemberantasan korupsi tetap menjadi tugas utama penegak hukum. Namun, kerja pemerintah, tekannya, harus tetap berjalan.
Baca Juga:
"Sebagai presiden tugas saya dua membuat negeri ini jadi lebih bersih , itulah mengapa pemberantasan korupsi penting. Kedua adalah memastikan jalannya pemerintahan tetap berjalan dan terjaga, karena itu untuk rakyat kita juga, mereka ingin ekonominya tumbuh kesejahteraannya meningkat negaranya aman," tandas Presiden. (flo/jpnn)
JAKARTA--Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono mengaku sudah banyak mendengar keluhan dari para kepala daerah yang ragu-ragu menggunakan APBD karena
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Cak Imin Gelar Halalbihalal, Ma'ruf Amin & Sejumlah Menteri Hadir
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai