Presiden Gelar Ratas Hari Minggu, Sudah Genting?
Minggu, 10 April 2022 – 23:57 WIB
Pendiri lembaga survei KedaiKopi itu menegaskan harusnya pernyataan Presiden Jokowi itu ditaati menteri yang juga merupakan ketua umum parpol.
"Ketua parpol maupun pengurus menginstruksikan semua koleganya atau anggota DPR untuk menghentikan segala langkah yang berkaitannya penundaan pemilu, perpanjangan masa jabatan presiden atau tiga periode," lanjutnya.
Dia juga meminta para anggota DPR untuk menghentikan upaya mengamendemen UUD 1945 demi penundaan pemilu atau perpanjangan masa jabatan.
Hendri Satrio bahkan secara spesifik menyebut nama Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto untuk mengambil langkah sesuai instruksi Presiden Jokowi.
Pengamat politik Hendri Satrio mengomentari rapat terbatas yang dipimpin Presiden Jokowi pada hari Minggu (10/4)
BERITA TERKAIT
- Jokowi Seharusnya Tidak Memanfaatkan Prabowo Demi Kepentingan Politik Pribadi
- Prabowo dan Jokowi Bertemu di Surakarta, Lalu Makan ke Angkringan
- Inilah Agenda Pembahasan Rapat Paripurna Perdana Prabowo
- Akbar Yanuar
- Mengintip Spesifikasi Mobil Maung Garuda yang Ditumpangi Prabowo dan Jokowi, Sangar
- Presiden Prabowo Bawa Bobby Tinggal di Istana Negara, Lihat Tuh