Presiden Gerah Sengketa Batas dengan Malaysia tak Kunjung Usai
Senin, 13 Oktober 2014 – 20:09 WIB
Kepada mereka Presiden SBY mengharapkan pula untuk juga membantu Presiden terpilih Joko Widodo. Ia menyebutkan, di wilayah lautan Indonesia terdapat 182 base point atau garis pangkal yang dijadikan dasar penetapan perbatasan wilayah laut dengan sepuluh negara. Seperti India, Thailand, Malaysia, Singapura, Vietnam, Filipina, Tiongkok, Papua Nugini, Australia, dan Timur Leste.
Baca Juga:
"Ini hari-hari terakhir saya sebagai Presiden, saya berharap terus gigih membantu Pak Jokowi nanti untuk lebih baik lagi. Tiap-tiap presiden ada capaian baru, ada peningkatan dari segala segi bangsa. Itu namanya kesinambungan," tandas Presiden.(flo/jpnn)
JAKARTA - Di akhir masa jabatannya, Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta kepada Pemerintahan Malaysia untuk sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- AIA Health X Hadir Beri Perlindungan Optimal dengan Harga Terjangkau
- Pengemudi Taksi Ini Bantu Lansia Pulang ke Rumah, Andre: Pahlawan di Jalanan
- Pekan TV Fujian dan MNC Jalin Kerja Sama, Siap Perkenalkan Budaya Quanzhou di Tanah Air
- Jebolan Indonesian Idol Ini Bakal Sepanggung Lagi di Malam Puncak Ulang Tahun MNC Group
- Terima Aspirasi Aliansi Pejuang Seleksi CPNS 2024, Paul Finsen Mayor Berharap Prabowo Turun Tangan
- Heru B. Wasesa dan Tim Gali Fakta Sejarah Nusantara dari Perspektif Eropa