Presiden: Gunakan Medsos untuk Lucu-lucuan
jpnn.com - JAKARTA – Presiden Joko Widodo terus berupaya mendinginkan suasana pascademo 4 November 2016.
Jokowi gencar mengampanyekan pentingnya menjaga keutuhan bangsa.
Kemarin (13/11) Jokowi bersafari ke acara yang diadakan dua parpol pendukung pemerintah, yakni Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Amanat Nasional (PAN).
Safari presiden diawali dengan mendatangi Munas Alim Ulama dan rapimnas PPP di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta.
Dia mengingatkan bahwa Indonesia merupakan negara berpenduduk muslim terbesar.
”Setiap konferensi besar apa pun, G-20, APEC, (kalimat itu, Red) selalu saya pakai sebagai pembuka,’’ tuturnya.
Presiden selalu mempromosikan, di Indonesia Islam bisa berjalan beriringan dengan demokrasi.
Karena itu, dia kembali mengingatkan prinsip kebersamaan di tengah keragaman.
JAKARTA – Presiden Joko Widodo terus berupaya mendinginkan suasana pascademo 4 November 2016. Jokowi gencar mengampanyekan pentingnya menjaga
- Menhut Libatkan Akademisi, Eksekusi Arahan Prabowo Soal Reforestasi
- Wujudkan Pemerataan Listrik, PLN UIP MPA Capai Milestone Penting di Proyek Tobelo GEPP
- Ali Nurdin Sebut Komjen Ahmad Dofiri Sebagai Sosok Berintegritas, Cocok jadi Wakapolri
- Mendes Yandri Meminta Desa se-Kabupaten Serang untuk Bekerja Keras
- Menteri Nusron Ungkap 60 Persen Konflik Lahan Libatkan Oknum ATR/BPN
- KAI Properti Hadirkan Sentuhan Heritage dalam Beautifikasi Stasiun Yogyakarta