Presiden Jokowi dan Bu Iriana Menikmati Panorama Senja Terbaik di Labuan Bajo
Kamis, 14 Oktober 2021 – 21:29 WIB

Presiden Joko Widodo dan Ibu Negara Iriana menyempatkan diri untuk menikmati panorama di Kompas Bajo, kawasan Puncak Waringin, Labuan Bajo. Biro Pers Sekretariat Presiden
Bangunan dengan atap berbentuk kerucut ini juga merupakan creative hub bagi komunitas ekonomi kreatif di Nusa Tenggara Timur, khususnya Labuan Bajo, yang berisi pusat cendera mata, sentra tenun ikat, lounge, pusat suvenir, dan sebagainya.
Selama di sana, Presiden Jokowi dan Iriana turut didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri BUMN Erick Thohir, Gubernur Nusa Tenggara Timur Viktor Laiskodat, Bupati Manggarai Barat Edistasius Endi, dan arsitek Yori Antar. (tan/jpnn)
Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana menyempatkan diri untuk menikmati panorama di Kompas Bajo. Kedua berjalan kaki sambil berbincang.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Soal Parapuar, BPOLBF: Tak Ada Pencaplokan, Pendekatan Berbasis Semangat Budaya ‘Lonto Leok’
- Kuku Bima Meluncurkan Iklan Pariwisata, Perkenalkan Labuan Bajo ke Mancanegara
- BPOLBF Perkuat Sinergi Melalui Industry Call Bersama Pelaku Pariwisata Labuan Bajo
- Prabowo: Danantara Akan jadi Salah Satu Pengelola Dana Kekayaan Negara Terbesar di Dunia
- BPOLBF Luncurkan 19 Calender of Event 2025 Termasuk Festival Kelimutu, Catat
- 4 Alasan Labuan Bajo jadi Destinasi Wisata yang Wajib Dikunjungi