Presiden Jokowi Umumkan Formasi PPPK 2024 Sebanyak 1,6 Juta, Fokus untuk Honorer
Jumat, 05 Januari 2024 – 19:08 WIB
Sementara itu, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (MenPAN-RB) Abdullah Azwar Anas memerinci formasi CPNS 2024 sebanyak 690.822, sedangkan PPPK sebanyak 1.611.727 formasi. Dengan demikian kata Menteri Anas, total formasi CPNS 2024 dan PPPK 2024 sebanyak 2.302.543. (esy/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Presiden mengumumkan formasi PPPK 2024 sebanyak 1,6 juta yang difokuskan untuk honorer yang belum diangkat ASN PPPK
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD