Presiden Kembali Sentil Menteri yang Jadi Timses Capres
Rabu, 04 Juni 2014 – 12:11 WIB

Presiden Kembali Sentil Menteri yang Jadi Timses Capres
Menteri memperoleh jatah cuti satu hari ditambah libur Sabtu dan Minggu jika ingin mengikuti kegiatan politik maupun menjadi timses. Perizinan, kata dia, dilakukan di Kementerian Sekretariat Negara beberapa hari sebelum cuti.
"Saya kira aturannya jelas, saya tidak mempersulit, cuma mengatur karena saya bertanggungjawab atas apa yang harus dicapai kabinet. Supaya saudara tidak menyimpang dan nabrak peraturan. Nanti kalau ada keterlambatan, nanti panjang, bisa digoreng ke sana ke sini. Saya tidak ingin seperti itu," tandas Presiden. (flo/jpnn)
JAKARTA--Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono kembali mengingatkan menterinya yang tidak lagi bisa fokus bekerja karena urusan politik (Pilpres),
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Pengeroyokan di Kantor Polsek, Kapolda Riau Langsung Copot Jabatan Anak Buah
- Tugas Kantor Komunikasi Presiden Dianggap Tumpang Tindih, Begini Reaksi Mensegneg
- Kader Gerindra di Banggai Minta Polisi Menindak Pelaku Persekusi
- Paus Fransiskus Meninggal, Prabowo: Dunia Kehilangan Sosok Panutan dalam Kemanusiaan
- Mbak Ita bersama Suami Didakwa Terima Suap Rp 9,29 Miliar dari Proyek & Insentif ASN
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI