Presiden Lepas Ekspor Perusahaan Penerima Fasilitas Kawasan Berikat Bea Cukai
Selasa, 08 Desember 2020 – 20:00 WIB
Pada masa pandemi Covid-19 ini, nilai ekspor PT Alfo Citra Abadi justru meningkat.
Januari-November 2020, ekspornya tercatat USD 34,95 juta atau meningkat 28 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.
Negara tujuan ekspornya yaitu AS, Kanada, dan Australia.
PT Ori Ginalnest merupakan eksportir sarang burung walet.
Pada masa pandemi Covid-19, PT Ori Ginalnest juga mampu meningkatkan ekspornya.
Januari-November 2020, ekspornya tercatat USD 46,29 juta atau naik 11 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.
Negara tujuan ekspornya antara lain Tiongkok, Australia, AS, Prancis, dan Singapura.
Oza pun menjelaskan kinerja ekspor Provinsi Sumatra Utara pada masa pandemi Covid-19 berada di jalur yang baik.
Ekspor dilakukan 133 perusahaan dengan nilai USD 1,64 miliar atau setara Rp 23,75 triliun.
BERITA TERKAIT
- Gelar Operasi Gempur II, Bea Cukai Ajak Masyarakat Berantas Rokok Ilegal
- Budayawan Anggap Jokowi Merusak Peradaban Indonesia, Rakyat Perlu Bergerak
- Demi Prabowo, Feri Mengajak Rakyat Kalahkan 20 Calon Kada yang Didukung Mulyono
- Tegas, Bea Cukai Tindak Puluhan Ribu Ekor Benih Bening Lobster di Lampung Selatan
- Begini Cara Bea Cukai Dorong UMKM Agar Berorientasi Ekspor
- Deddy PDIP: Saya Tersinggung, Pak Prabowo Diperlakukan Seperti Itu di Solo