Presiden Minta APBN 2014 Jangan Dipolitisasi
Selasa, 16 Juli 2013 – 16:43 WIB
JAKARTA--Presidden menggelar rapat terbatas dengan sejumlah menteri Kabinet Indonesia Bersatu II tentang APBN 2014 di kantornya, Jakarta, Selasa, (16/7). Dalam hal ini Presiden mengingatkan para menteri agar tidak mencampuradukkan pembahasan APBN di tahun politik ini dengan kepentingan politiknya masing-masing. Presiden menyatakan APBN 2014 penting terutama ini dana negara terakhir yang dibahas di masa pemerintahan Kabinet Indonesia Bersatu II. Oleh karena itu ia meminta APBN juga tidak dijadikan alat untuk mencari perhatian publik jelang Pemilu. Jika APBN keliru, kata dia, akan membawa dampak besar bagi masyarakat.
"Jangan sampai ada godaan-godaan APBN ini berubah karena dipengaruhi faktor politik. Kita harus kokoh sebagai negarawan lebih dari sekedar politisi," ungkap Presiden saat membuka ratas di kantornya.
Baca Juga:
Hadir dalam rapat itu Menko Perekonomian Hatta Rajasa, Menkokesra Agung Laksono, Menkopolhukam Djoko Suyanto, Menkeu Chatib Basrie, Menhub E.E Mangindaan, Mensesneg Sudi Silalahi dan Setkab Dipo Alam.
Baca Juga:
JAKARTA--Presidden menggelar rapat terbatas dengan sejumlah menteri Kabinet Indonesia Bersatu II tentang APBN 2014 di kantornya, Jakarta, Selasa,
BERITA TERKAIT
- Paul Finsen Mayor: Seharusnya Pendidikan, Daripada Makan Bergizi Gratis
- Presiden Prabowo akan Menyingkirkan Menteri yang Dablek
- Abraham Sridjaja, Rahayu Saraswati hingga Mayor Teddy Masuk Daftar Fortune 40 Under 40
- Waka MPR: Pengelolaan Investasi yang Efisien Harus Sejahterahkan Masyarakat
- Indikasi Korupsi Pagar Laut Sebaiknya Diusut Kejaksaan Agung
- Tahap Awal, Wisata Tower Ampera Dibuka Hanya Untuk Orang Berprestasi