Presiden Minta Komandan Perhatikan Prajurit
Selasa, 09 April 2013 – 14:16 WIB
"Yang dipimpin itu bukan mesin tetapi manusia yang punya harapan perasaan keinginan dan persoalan. Pemimpin wajib menyelami bersama dan mengatasi masalah yang dihadapi oleh anak buahnya. Seorang letnan dan kolonel habiskan waktu dengan anak buah dan keluarganya. Kalau itu berjalan, tidak akan kena serangan jantung saudara," papar Presiden.
Khusus kasus penyerangan Lapas Cebongan Yogyakarta oleh 11 oknum Kopassus, Presiden mengaku menghargai 11 oknum yang mengakui kesalahannya. Ia berharap penegakan hukum berjalan dengan baik dalam kasus itu.
"Khusus kasus di Jogja, biarlah hukum dam keadilan bekerja, meski saya bangga dengan kejujurannya. Pertahankan nilai-nilai seperti itu," tegasnya.
Terakhir Presiden meminta jajaran internal TNI untuk memperbaiki citra TNI yang memburuk akibat peristiwa kekerasan yang melibatkan oknum belakangan ini.
JAKARTA--Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengimbau kepada para pimpinan di jajaran Markas Besar TNI Angkatan Darat untuk peduli dan peka
BERITA TERKAIT
- Menteri Lingkungan Hidup Minta TPA Setop Pakai Sistem Open Dumping
- Koalisi BEM Banten Serukan Tolak Upaya Said Didu Mengadu Domba terkait PIK 2
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
- KSAD Jenderal Maruli: Lulusan Seskoad Harus Mampu Mengemban Tugas Masa Depan