Presiden PKS Calon Presiden RI
Senin, 03 September 2012 – 17:30 WIB

Presiden PKS Calon Presiden RI
"Pada saat pemilihan ada aspirasi dari bawah tapi majelis Syuro memutuskan suara terbesar masih Pak Luthfi. Lutfi sbagai capres saya pikir kader di bawah akan menerimanya," papar Syahfan.
Baca Juga:
Syahfan enggan membeberkan nama tokoh lain yang berpeluang menjadi capres usungan PKS. Ia hanya menegaskan, saat ini partainya akan fokus mendukung Luthfi sebagai capres.
"Ada sih yang lain-lain, tapi presiden nya dulu lah, kita jual ke masyarakat," imbuhnya. (dil/jpnn)
JAKARTA - Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengindikasikan bakal mengusung presidennya, Luthfi Hasan Ishaaq sebagai calon presiden pada pemilu 2014.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran