Presiden PKS: Indonesia Masih Masuk Low Trust Society
Minggu, 23 Februari 2020 – 01:10 WIB
Pertama, freedom of fear alias kebebasan dari rasa takut. Rakyat harus merasakan kehidupan sehari-hari aman buat mereka dan terbebas dari rasa takut.
"Ini perjuangan PKS agar masyarakat merasakan keamanan," ujar Kang Iman.
Kedua, freedom of want alias kebebasan manusia untuk melaksanakan kehendak sesuai norma yang berlaku.
"Masyarakat ingin pintar, ingin sehat, ingin tenang secara spiritual beragama harus dipenuhi oleh negara," paparnya.
Terakhir adalah freedom of indignity, yakni kebebasan dari rasa penghinaan, persekui, perisakan termasuk di dalamnya penistaan terhadap agama dan kepercayaan. (jos/jpnn)
Presiden PKS Mohamad Sohibul Iman menyoroti rendahnya kepercayaan antarmasyarakat di Indonesia dalam konteks ketahanan nasional.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
- Datangi Markas PKS, Demonstran Menuntut Suswono Dipecat dari Partai
- Demo di Depan DPD PKS, Ikatan Santri Jakarta Minta Suswono Diadili
- Golkar DKI Siapkan Saksi TPS Mengawal Suara Ridwan Kamil-Suswono
- Anies Condong Kepada Pram-Doel, Militansi Kader PKS Untuk RIDO Dipertanyakan
- PKS Total di Jakarta, Kampanyekan RIDO ke Seluruh Pelosok Kota