Presiden PKS: Tampak Sekali Pemerintah Gagal Paham
Senin, 17 Agustus 2020 – 16:50 WIB

Presiden PKS Sohibul Iman. Foto: Ricardo/JPNN
"Kami tegaskan bahwa dalam penanganan Covid-19 ini, harus berfokus pada penanganan kesehatan. Jangan korbankan penanganan pandemi untuk kepentingan ekonomi.
"Pemerintah tidak bisa menyelesaikan persoalan kesehatan dan persoalan ekonomi secara bersamaan. Ini akan menjadi double mistake. Gagal mengendalikan pandemi. Gagal memulihkan ekonomi. Ternyata kebijakan pemerintah hari ini membuahkan hasil yang menyedihkan. Kesehatan masih tetap terbengkalai, kurva pandemi tetap naik. Sisi lain, kondisi ekonomi kita makin terpuruk," tegas Sohibul. (ast/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Bagaimana evaluasi Presiden PKS Sohibul Iman atas kinerja pemerintah selama menangani pandemi Covid-19? Berikut penjelasannya.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Kawal PSU Pilkada Kabupaten Serang, PKS Menerjunkan Ratusan Pasukan Khusus
- Elite PKS & Partai Erdogan Bertemu di Turki, Kemerdekaan Palestina Jadi Isu Utama
- Peserta PPDS Diduga Perkosa Pasien, Anggota DPR Minta STR dan SIP Pelaku Dicabut
- Perkuat Solidaritas, PKS & AK Party Bertemu Membahas Perjuangan Palestina
- Demi Warga Palestina, Sukamta PKS Dukung Rencana Prabowo Ini
- Sidang Parlemen Dunia, Jazuli Juwaini: RI Terus Berjuang Dukung Kemerdekaan Palestina