Presiden SBY Surati Obama
Jumat, 10 September 2010 – 10:53 WIB

Presiden SBY Surati Obama
Heru mengatakan, sebagai pemimpin negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia, sikap Presiden SBY sangat memengaruhi hubungan antarumat beragama. Surat presiden sekaligus juga menjadi sikap bangsa Indonesia yang menganggap aksi terorisme tidak terkait dengan agama.
Selama ini, kata Heru, Indonesia telah aktif memerangi aksi-aksi terorisme. Presiden SBY juga beranggapan bahwa tragedi 11 September juga tidak bisa dikaitkan dengan agama. "Jadi kalau untuk memeringati 911 (tragedi 11 September), di mana itu juga merupakan aksi terorisme yang besar, jangan dikaitkan dengan agama," kata Heru. Selain memerangi terorisme, lanjut Heru, Indonesia juga membuktikan bisa menyandingkan demokrasi dengan Islam.
Baca Juga:
Heru menambahkan, surat Presiden SBY kepada Presiden Obama memiliki dua tujuan. Pertama, memberi peringatan kepada AS bahwa yang dilakukan oleh warganya bisa berdampak besar. Kedua, untuk menjaga kondisi kerukunan umat beragama di Indonesia sendiri.
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) khawatir rencana aksi pembakaran Alquran oleh Terry Jones di Florida,
BERITA TERKAIT
- Ma'ruf Amin Nilai Isu Matahari Kembar Bukan Ancaman bagi Pemerintahan Prabowo
- Soal Ganti Wapres, PSI Minta Para Purnawirawan Hormati Kedaulatan Rakyat
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI