Prestasi Musim Lalu Jeblok, Chelsea Aktif di Bursa Transfer, Dekati 2 Nama Beken
Rabu, 29 Juni 2022 – 13:52 WIB

Para pemain Chelsea merayakan gol ke gawang Luton Town pada putara kelima Piala FA. Foto: Twitter/ChelseaFC.
Pada kompetisi Liga Champions, Cesar Azpilicueta dan kawan-kawan gagal mempertahankan takhta seusai tersingkir dari Real Madrid di babak perempat final dengan agregat 4-5.
Tidak heran atas prestasi buruk tersebut, Chelsea mulai menalntai di pasar bursa.(skysports/mcr16/jpnn)
Chelsea mulai aktif di bursa transfer musim panas 2022/23 setelah prestasi di musim lalu jeblok.
Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Soal Pengalaman di Liga Champions, Bastian Schweinsteiger Belum Move On dari Momen Ini
- Kevin De Bruyne Berpisah dengan Manchester City di Akhir Musim Ini
- Pengabdian 10 Tahun Kevin de Bruyne di Manchester City Berakhir
- Liga Inggris: Bekuk Tottenham, Chelsea Tembus Peringkat 4 Besar
- Cedera Pergelangan Kaki, Erling Haaland Bakal Absen Memperkuat Manchester City
- Barcelona vs Osasuna: Hansi Flick Coret Raphinha dan Araujo, Ini Sebabnya