Pria di Gadingrejo Mengaku Cabuli Anak Tiri Lantaran Susah Dinasehati
Senin, 09 September 2019 – 08:20 WIB

Pelaku diborgol. Ilustrasi Foto: JPNN.com
BACA JUGA: Diduga akibat Puntung Rokok, 100 Hektare Lahan Ilalang Ludes Terbakar
Baca Juga:
”Korban hanya dapat menuruti karena diancam dengan pisau dan akan dibunuh. Tersangka juga mengancamnya agar tidak bercerita kepda siapapun,” kata Anton mewakili Plh. Kapolres Tanggamus AKBP Joko Bintoro, Jumat (6/9).
Peristiwa itu terungkap setelah ibu ER curiga dengan sikap anaknya. Sebab ER seperti ketakutan dan sering pergi serta menginap di rumah kerabatnya.
“Setelah dibujuk, korban menceritakan semuanya. Ibu korban kemudian melapor ke pamong setempat,” kata dia. (sag/ais)
Seorang pria di Gadingrejo, Lampung, berinisial SA, 38, harus berurusan dengan polisi lantaran mencabuli ER, 16, anak tirinya.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Polda Lampung Ungkap Hasil Forensik Peluru yang Menewaskan 3 Polisi di Lokasi Sabung Ayam
- Kopda Basar Tembak Mati 3 Polisi di Lampung, Peltu Lubis Berjudi
- Pria di Jepara Cabuli Wanita Difabel, Aksinya Terekam CCTV, Begini Modusnya
- Ini Kata Komnas HAM soal Kasus 3 Polisi Diduga Ditembak Oknum TNI
- Kapolda Bilang Isu Setoran Judi Sabung Ayam Hanya Asumsi tanpa Bukti
- Kapolri & Panglima TNI Sepakat Usut Kasus Tentara Tembak 3 Polisi, Ada Brigjen Diutus ke Lampung