Pria India Lepaskan Kobra untuk Membunuh Istri, Ini Hukuman Untuknya
Menurut laporan media Hindustan Times mengutip pawang ular Vava Suresh bahwa ada kemungkinan Sooraj dengan sengaja 'membuat ular tersebut terluka sehingga bisa menggigit'.
Uthra Kumar berasal dari keluarga kaya namun suaminya Sooraj seorang karyawan bank yang hidup tidak berkecukupan.
Orangtua Uthra menjadi curiga setelah Sooraj berusaha menguasai properti milik istrinya setelah kematiannya.
Pernikahan mereka melibatkan mas kawin sejumlah uang tunai senilai Rp90 juta dan sebuah mobil baru.
Menurut laporan media, keluarga Soora juga dikenai dakwaan berkomplot karena beberapa perhiasan emas istrinya ditemukan disembunyikan di dekat rumah Sooraj beberapa hari setelah pembunuhan.
AFP/ABC
Artikel ini diproduksi oleh Sastra Wijaya dari ABC News
Seorang warga India, Sooraj Kumar, dijatuhi hukuman penjara seumur hidup karena terbukti bersalah melepaskan ular kobra untuk membunuh istrinya
Redaktur & Reporter : Adil
- Siapa Saja Bali Nine, yang Akan Dipindahkan ke penjara Australia?
- Dunia Hari Ini: Menang Pilpres, Donald Trump Lolos dari Jerat Hukum
- Dunia Hari Ini: Kelompok Sunni dan Syiah di Pakistan Sepakat Gencatan Senjata
- Upaya Bantu Petani Indonesia Atasi Perubahan Iklim Mendapat Penghargaan
- Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
- Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati