Pria Ini Bawa-Bawa Nama Ketum PSSI Saat Disuruh Putar Balik di Puncak, Sekjen Beri Respons Begini
Jumat, 14 Mei 2021 – 22:37 WIB
"Ini info kendaraan tadi ikut rangkaian tapi tidak mau diputarkan, sekarang mau puter balik atau tidak?" lanjut polisi tersebut.
Pria berjaket merah itu kemudian menimpali bahwa dirinya bakal menghubungi Ketua Umum PSSI terlebih dahulu.
"Saya akan telepon Ketum," ucapnya.
Tidak diketahui, bagaimana kelanjutannya, namun petugas tersebut sudah menegaskan enggan membantu pria berjaket merah tersebut.
Saat mencoba dikonfirmasi ke PSSI, semua memilih bungkam.
Direktur Media Eko Rahmawanto tak menjawab, sementara Plt Sekjen Yunus Nusi hanya memberikan jawaban singkat saja.
Baca Juga: Enam Orang Tinggal Satu Atap, Ya Ampun, Semua Doyan Berbuat Dosa, Lihat
"Hahaha, masih mau dilacak dahulu," ucap Yunus. (dkk/jpnn)
Plt Sekjen PSSI mengaku masih melacak pria yang viral dan adu argumen dengan petugas karena diputar balik di Gadog, Puncak, Bogor.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- BPKP Usulkan Rancangan Kebijakan MRPN Lingkup Pemerintah Daerah
- Pengamat Tata Kota Sebut Aparat Lemah kepada Preman Bisa Hilangkan Kepercayaan Publik
- Pembongkaran Pasar Tumpah Bogor Dibatalkan, Warga Ancam Bongkar Sendiri
- Mak-Mak Majelis Taklim Dukung Rena Da Frina Pimpin Kota Bogor
- Preman Pasar Tumpah Bogor Provokasi Tolak Penggusuran, IPW: Polisi Jangan Kalah
- Kebakaran Gudang Alat Dekorasi di Bogor Sebabkan Satu Orang Meninggal