Pria ini Didenda karena Kemudikan Pesawat Ringan di Jalan Raya
Selasa, 18 November 2014 – 16:29 WIB

Pria ini Didenda karena Kemudikan Pesawat Ringan di Jalan Raya
Seorang pria berusia 37 tahun didenda karena mengemudikan pesawat ringan miliknya di jalan utama di Kota Pilbara Australia Barat dan kemudian memarkirnya di depan sebuah pub.
Baca Juga:
Anthony Philip Whiteway mengaku bersalah di Pengadilan Magistrasi Newman setelah melakukan perbuatan yang dapat membahayakan nyawa, kesehatan dan keamanan orang lain.
Pesawat ringan yang dikemudikan Whiteway tidak memiliki sayap, namun baling-balingnya berputar ketika digunakan menyusuri jalanan utama di Kota Pilbara awal bulan ini.
Seorang pria berusia 37 tahun didenda karena mengemudikan pesawat ringan miliknya di jalan utama di Kota Pilbara Australia Barat dan kemudian memarkirnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Hari Ini: Ledakan Bus di Israel Diduga 'Serangan Teror'
- Pelajar di Luar Negeri Ikut Dukung Aksi 'Indonesia Gelap'
- Dunia Hari Ini: Presiden Prabowo Subianto Lantik 481 Kepala Daerah
- Dunia Hari Ini: Bus Terjun ke Jurang di Bolivia, 30 Orang Tewas
- Omon-Omon Pemangkasan Anggaran: Efisiensi yang Kontradiktif?
- Dunia Hari Ini: Pesawat Delta Air Terbalik, Tak Ada Korban Jiwa