Pria, Ini Lho 5 Tanda Anda Siap Menikahi Wanita Pujaan Hati
Kamis, 20 Mei 2021 – 09:19 WIB
jpnn.com, JAKARTA - BANYAK pria yang walau telah memiliki kekasih, tetapi masih ragu atau belum siap untuk melanjutkan hubungan mereka ke tingkat selanjutnya.
Namun, ada beberapa tanda yang menunjukkan seorang pria siap menikahi wanita pujaannya, seperti dilansir laman Genpi.co.
1. Jika kamu tahu, kamu tahu!
Baca Juga:
Kedengarannya cukup klise, tetapi sebenarnya hampir selalu benar.
Kamu bisa tahu kapan sedang jatuh cinta dan rasanya benar. Itu adalah saat Anda merasa nyaman dan aman dengan orang yang kamu cintai.
Kamu tidak memanfaatkan kerentanan satu sama lain dan menerima kekurangan satu sama lain.
2. Kamu bisa menyelesaikan konflik
Sangat tidak realistis untuk tidak pernah berdebat dengan pasangan.
Ada beberapa tanda seorang pria itu siap menikahi wanita pujaannya dan salah satunya bisa menyelesaikan konflik.
BERITA TERKAIT
- Ayu Ting Ting: Tinggal Jodoh Saja, Semoga Dapat yang Terbaik
- Ini Motif Pria di Sukabumi Siram Air Keras kepada Istri, Sontoloyo
- Citra Scholastika Bicara Tentang Kesiapan Pernikahan dengan Kekasih
- Wanita Pengedar Narkoba di Palangka Raya Ini Terancam Hukuman Berat
- Hai Wanita, Kenali Penyebab Gangguan Menstruasi, Simak Info Penting dari IDI Ciamis
- Detik-Detik Pria di Sumut Menikam 3 Bocah, 2 Tewas