Pria Ini Mencuri Motor dengan Modus Baru, Waspadalah
Jumat, 09 September 2022 – 15:57 WIB
Saat korban bertemu pelaku, polisi yang diam-diam ikut dalam pertemuan itu langsung menangkap IA.
"Setelah diinterogasi oleh Unit Reskrim Polsek Anyar, IA mengaku sebagai pelaku pencuri sepeda motor tersebut," ujar Sudibyo.
IA langsung dibawa ke Mapolsek Anyar guna menjalani pemeriksaan lebih lanjut.
Akibat ulahnya, IA dikenakan Pasal 363 KUHPidana tentang Pencurian dengan ancaman hukuman penjara paling lama lima tahun. (cr1/jpnn)
Polisi menangkap pria berinisial IA (47), pelaku kasus pencuriam sepeda motor di Kampung Waluran Baru, Anyar, Kabupaten Serang, Banten, simak selengkapnya.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Dean Pahrevi
BERITA TERKAIT
- Residivis, Kakak Adik Kompak Melakukan Kejahatan Bikin Resah Masyarakat
- Pelaku Curanmor yang Menembak Satpam dan Polisi Akhirnya Didor, Tewas
- Polisi Tangkap Buronan Asal Bima NTB
- 8 Pelaku Curanmor di Bandung Ditangkap, Barang Buktinya 20 Sepeda Motor
- Begal Sadis di Pangkalan Kerinci Akhirnya Ditangkap, Begini Kronologinya
- Melawan Polisi, 5 Pelaku Curanmor di Serang Dihadiahi Timah Panas