Pria Lebanon Nekat Telan 220 Butir Berlian
Kamis, 15 November 2012 – 09:49 WIB
Melalui pemeriksaan X-ray itulah, terungkap bahwa pria 25 tahun tersebut telah menyembunyikan butir-butir berlian di dalam perutnya. Petugas bandara lantas memerintahkan pria itu segera mengonsumsi obat pencuci perut. Tak lama kemudian, berlian-berlian tersebut berhasil dikeluarkan dari perutnya. Selanjutnya, pria itu dibawa ke kantor polisi untuk menjalani pemeriksaan lebih lanjut.
Baca Juga:
Ramaloko mengungkapkan bahwa pihaknya belum tahu kapan tepatnya pria Lebanon tersebut menelan butir-butir berlian itu. "Bisa saja dia sudah menelan berlian-berlian itu sebelum tiba di bandara, atau terpaksa menelan berlian-berlian tersebut saat panik melihat banyak polisi di ruang boarding," katanya. Dia mengimbau agar publik bersabar sampai penyelidikan berakhir. (AFP/dailymail/hep/dwi)
JOHANNESBURG--Aksi seorang pria asal Lebanon ini benar-benar nekat. Dia memutuskan untuk menelan 220 butir berlian untuk mengelabui petugas pabean
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan