Prihatin, Karya Raja Ali Haji Dicetak Orang Malaysia
Rabu, 18 Desember 2013 – 11:47 WIB

Prihatin, Karya Raja Ali Haji Dicetak Orang Malaysia
Buku Raja Ali Haji ini sebut Yusfa berisi tentang berbagai kajian bahasa hingga Gurindam 12 karya agung Raja Riau-Lingga kebanggaan Kepri.
"Buku ini sarat dengan pesan moral bagi manusia. Seperti petuah bagaimana kita hormat kepada orang tua, bagaimana kewajiban orang tua memelihara anak. Salah satu contohnya kepada anak jangan lalai supaya bisa dibawa ketengah balai artinya orang tua punya tanggungjawab kepada anaknya supaya anaknya bisa jadi orang terhormat," pungkas Yusfa. (thr)
BATAM-- Menyemarakkan hari jadi Kota Batam ke 184 yang jatuh pada 18 Desember 2013. Berbagai acara digelar Pemko mulai dari Kenduri Seni Melayu hingga
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak
- Festival Budaya di Rumah Singgah Tuan Kadi, Harmoni Melayu & Seruan Peduli Lingkungan
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki