Prihatin, Lagu Anak-anak Meredup
Minggu, 08 Juli 2012 – 19:11 WIB
JAKARTA -- Dari tahun ke tahun, industri musik Indonesia terus mengalami perkembangan. Makin banyak penyanyi solo, duet, grup atau band yang tampil dengan warna baru. "Saya suka lagu anak-anak. Mudah-mudahan lagu anak-anak bisa kayak dulu, bisa lebih baik dari tahun-tahun kemarin," kata Umay di Jakarta, Minggu (8/7).
Namun perkembangan musik Indonesia tidak diiringi peningkatan jumlah lagu anak-anak. Akibatnya, anak-anak sekarang lebih suka menyanyikan lagu dewasan ketimbang yang sesuai dengan usia mereka.
Baca Juga:
Umay, salah seorang penyanyi cilik mengaku tetap berusaha tampil maksimal menyanyikan lagu anak-anak. Pemenang Anugerah Musik Indonesia (AMI) ini berharap lagu anak-anak bisa seperti dulu lagi.
Baca Juga:
JAKARTA -- Dari tahun ke tahun, industri musik Indonesia terus mengalami perkembangan. Makin banyak penyanyi solo, duet, grup atau band yang tampil
BERITA TERKAIT
- Ammar Zoni Nyaris Setahun di Tahanan, Begini Kondisi Terkininya
- Hari Ini, Vadel Badjideh Berencana Datangi Polda Metro Jaya
- Rindu kepada Anak, Edward Akbar: Doaku Selalu Menyertaimu
- 3 Berita Artis Terheboh: Harvey Moeis Bicara soal USD 1,5 Juta, Tamara Tyasmara Merespons
- Ditahan di Rutan, Ammar Zoni Sibuk Main Basket dan Jadi Humas Masjid
- Shin Tae-Yong Meluncurkan STY Foundation, Raffi Ahmad Siap Mensosialisasikan