Prioritaskan Beras Impor untuk Bansos, Pemerintah Dinilai Tidak Peka
Selasa, 28 November 2023 – 23:36 WIB
"Faktanya saat ini masyarakat yang bukan penerima bansos pun makin tercekik karena harus menanggung beban kenaikan harga beras dan komoditi pangan lainnya," tuturnya.
Diketahui, harga beras medium saat ini Rp. 13.500 per kilogram dan premium Rp. 15.000 sampai Rp. 16.000 per kilogram.
"Kenyataan ini peringatan keras bagi pemerintah untuk mengambil tindakan di tengah perhelatan politik 2024," ungkapnya. (jlo/jpnn)
Pemerintah dinilai tidak peka lantaran prioritaskan beras impor bansos ketimbang untuk menstabilkan harga.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- KPK Peringatkan Pemprov: Setop Money Politic Berkedok Bansos!
- KPK Diminta Pelototi Mutasi Massal Camat di Jakarta Menjelang Pilkada
- Mendagri Tito Setuju Penyaluran Bansos Ditunda Selama Pilkada, Siap Terbitkan Surat Edaran
- Penyaluran Bansos Dihentikan Menjelang Pemungutan Suara Pilkada
- Ridwan Kamil-Suswono Berkomitmen Melanjutkan dan Memperluas Program Bansos
- KPK Menyita Dokumen Kasus Korupsi Bansos Presiden dari Teddy Munawar dan Steven Kusuma