Prioritaskan Optimalisasi Formasi PPPK Guru untuk 65.954 P1 Belum Penempatan
Senin, 06 Februari 2023 – 20:32 WIB
Heti dan kawan-kawannya menilai perlakuan istimewa pemerintah kepada P3 telah mengancam status P1.
Oleh karena itu dia mengimbau Kemendikbudristek untuk tidak menggantung nasib P1.
"Kalau ada optimalisasi mengapa kami harus menunggu pengangkatan PPPK 2023. Akan lebih adil, bila formasi kosong diisi dengan P1, bukan malah P3, apalagi pelamar umum," tegas Heti Kustrianingsih. (esy/jpnn)
Pemerintah diminta memprioritaskan optimalisasi formasi PPPK guru untuk 65.954 P1 yang belum penempatan
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Mesyia Muhammad
BERITA TERKAIT
- Dirjen Nunuk Beri Kabar Gembira Bagi 1,3 Juta Guru, Insyaallah Sejahtera
- Pemkab Biak Numfor Merealisasikan Pembayaran Tunjangan Sertifikasi Guru 2024
- Juhana: Jangan Sampai Ada Kisah Oemar Bakri di Kota Bogor
- Penikam dan Penggorok Leher Guru di Kampar Tertangkap
- 5 Berita Terpopuler: KemenPAN-RB Punya Info Terbaru, Dirjen Nunuk Bergerak Urus Guru Honorer, tetapi Masih Proses
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sampaikan Kabar Baik untuk Guru, Siap-Siap Saja