Privatisasi BUMN Hanya Kejar Setoran
Rabu, 24 Juni 2009 – 18:47 WIB

Privatisasi BUMN Hanya Kejar Setoran
Hendri justru khawatir privatisasi juga dilakukan terhadap BUMN strategis hanya karena alasan tidak transparannya manajemen pengelolaan selama ini. ''Jangan sampai yang strategis dijual hanya karena alasan agar transparan kepada publik. Yang kita khawatirkan Krakatau Steel, BTN dan INKA yang strategis itu juga dijual,'' tuturnya.
Baca Juga:
Atas dasar itu, Hendri mendesak pemerintah segera melakukan moratorium privatisasi BUMN. "Karena masa kerja pemerintahan ini hampir habis. Jangan sampai timbul masalah baru karena privatisasi BUMN yang dipaksakan," tukasnya.(ara/JPNN)
JAKARTA -- Pemerintah dinilai tengah mengejar setoran karena terus berencana melakukan privatisasi Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Sayangnya, dalam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang