Priyo: Angkanya tak Masuk Akal
Kamis, 12 Januari 2012 – 13:17 WIB

Priyo: Angkanya tak Masuk Akal
"Kalau mengenai ruangan Banggar, saya dan Pimpinan DPR tidak tahu mengenai itu dan terkejut terus terang. Jika betul apa yang disampaikan dengan model design yang terkesan mewah, itu komentar saya tidak tepat," katanya.
Baca Juga:
Apalagi, kata dia, kalau anggarannya menembus angka sekian miliar. "Karena masalah ini, rencananya siang ini Ibu Sekjen akan menjelaskan masalah ini. Dan mudah-mudahan bisa diselesaikan dengan baik," lanjut Priyo.
Priyo menambahkan bahwa masalah ini perlu dikoreksi. "Karena betul-betul Pimpinan DPR dan anggota tidak ada sangkut pautnya dengan proyek di DPR. Itu sepenuhnya kewenangan pejabat pemerintah di Setjen," ujarnya.
"Praduga baik saya, mereka sudah pasti taat prosedur dan menggunakan prosedur transparansi yang berlaku. Tapi, angkanya tidak masuk akal makanya kita minta penjelasan kesekjenan," katanya.
JAKARTA - Wakil Ketua DPR Priyo Budi Santoso menegaskan Sekretariat Jendral (Setjen) DPR harus transparan merincikan anggaran renovasi ruang Badan
BERITA TERKAIT
- Bakal Pimpin PKB Bali, Ahmad Iman Sukri Diajak Cak Imin Sowan Kiai di Tapal Kuda
- Riset IDSIGHT: Menag Nasaruddin & Menko AHY Masuk Jajaran Menteri Berkinerja Terbaik
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina
- 6 Bulan Prabowo-Gibran: 74 Persen Puas, tetapi Ekonomi Penuh Tantangan
- 6 Bulan Kabinet Prabowo-Gibran: Komunikasi Publik & Kontroversi Menteri Jadi Catatan
- OSO Minta Anggota DPRD dari Partai Hanura Seluruh Indonesia Berkomitmen Membela Kepentingan Rakyat Daerah