Priyo Paling Tahu Proyek di Kemenag
Jumat, 26 April 2013 – 00:13 WIB
Nama Priyo sendiri bukan baru kali ini disebut. Dalam surat dakwaan Zulkarnaen dan Dendy yang dibacakan tim jaksa KPK dalam persidangan di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta, Januari lalu disebutkan namanya. Dakwaan menyebutkan Fahd el Fouz bersama Dendy menyusun pembagian fee dari proyek laboratorium, pengadaan Al Quran 2011, dan pengadaan Al Quran 2012 atas perintah Zulkarnaen.
Dari catatan yang dibuat Fahd, terdapat jatah fee untuk PBS (Priyo Budi Santoso) sebesar satu persen dari proyek laboratorium 2011 senilai Rp 31,2 miliar dan jatah fee 3,5 persen dari pengadaan Al Quran 2011 yang nilainya Rp 22 miliar. Mengenai catatan ini sudah sempat dibantah oleh Fadh. (flo/jpnn)
JAKARTA - Terdakwa kasus dugaan korupsi di proyek Alquran Zulkarnaen Djabar menyebut rekannya sesama Politisi Golkar Priyo Budi Santoso mengetahui
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Ribuan Orang Lulus, Mendikdasmen Ungkap Sesuatu, Honorer Masa Kerja 2 Tahun Kurang Bisa Dibantu?
- Peringati Hari Toilet Sedunia, WPC Ajak Ratusan SD di Indonesia Lakukan Hal Ini
- FL Technics Indonesia Pakai Teknologi Mototok Spacer 8600 NG
- Melly Goeslaw: Revisi UU Hak Cipta Solusi Hadapi Kemajuan Platform Digital
- Menhut Raja Juli Antoni Gandeng PGI, Kolaborasi Kelola dan Jaga Hutan Indonesia
- Penebangan Pohon di Menteng Diduga Tanpa Izin Dinas Pertamanan