Produk Lokal Dipersiapkan Geser Pasar Komoditi Impor
Jumat, 22 Juli 2016 – 16:35 WIB

Menteri Perdagangan Thomas Lembong (kiri) bersama CEO PT Paskomnas Indonesia, Hartono Wignjopranoto (dua dari kiri) pada suatu kesempatan
Kehadiran paskomnas yang menghadirkan kebutuhan sayur dan buah secara online bak harapan baru bagi para petani lokal, tak hanya hasil penjualan yang dapat dirasakan oleh petani secara langsung.
Namum paskomnastelah disiapkan untuk petani Indonesia menghadapi MEA yang akan datang karena persaingan usaha akan semakin ketat.
'Paskomnas berupaya melakukan pelatihan, pendampingan, penguatan jaringan penjualan yang lebih luas bagi para petani agar mampu bersaing dengan pasar internasional," katanya. (jpg)
JawaPos.com JAKARTA - Peluang produk lokal untuk menggeser bahan dasar yang dimpor untuk kebutuhan menu di kafe, restoran dan hotel kini terbuka
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Membaca Ulang Arah Industri Baja Nasional Lewat Kasus Inggris
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional