Produk Lokal Worth ID, Tak Kalah Saing dengan Merek Impor
Rabu, 16 September 2020 – 05:01 WIB

Desain dari brand lokal WORTH ID. Foto: Instagram WORTH ID
Bahan cotton ini sangat nyaman serta mampu menyerap keringat dan sangat cocok untuk kegiatan bersantai selama di rumah.
Selain itu kemeja pique juga merupakan produk best seller dari brand Worth ID, terbuat dari bahan Lacoste Pique, bahan ini bertekstur halus, lembut, lentur yang menjadikan bahan ini tidak kaku dan nyaman saat digunakan. Cocok untuk acara non formal maupun formal karena cuttingannya slim fit dan bahan kemejanya tidak gampang kusut.
Range harga untuk brand ini mulai dari 55 rb – 350 ribu dan pembeli sudah bisa mendapatkan produk berkualitas dari brand lokal satu ini. (flo/jpnn)
Pakaian casual sampai formal ternyata brand lokal WORTH ID ini bisa menjadi referensi untuk outfit kegiatan harian.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Sukses Sebelum 30: Eks Pegawai Sukses Merintis Brand Lokal Kingman Bersama Shopee