Produk Pertanian Indonesia Diminati 19 Buyers di Afrika Barat, Ini Daftarnya!
"Kami percaya, di waktu mendatang kunjungan buyers Nigeria, Ghana, Kamerun, dan Togo akan kembali dilakukan ke Indonesia karena penanganan pandemi Indonesia lebih baik dibandingkan negara negara lain,” kata Hendro.
Pada saat ini, total perdagangan Indonesia-Nigeria periode Januari - November 2021 sebesar USD 1,94 miliar, dengan ekspor nonmigas sebesar USD 421 juta atau meningkat 23,25 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.
Total perdagangan Indonesia-Kamerun periode Januari - November 2021 sebesar USD 61,10 juta, dengan ekspor nonmigas sebesar USD 25,8 juta atau meningkat 20,24 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.
Lebih lanjut, total perdagangan Indonesia-Ghana periode Januari - November 2021 sebesar USD 223,17 juta, dengan ekspor nonmigas sebesar USD 182,5 juta meningkat 49 persen dibandingkan periode yang sama tahun sebelumnya.(mcr28/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Produk-produk pertanian Indonesia diminati 19 buyers dari 4 negara di kawasan Afrika Barat.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Wenti Ayu
- Mendes PDT Yandri Susanto Lihat Potensi Besar Desa Ada di Sini
- AS Optimistis Kembangkan Kerja Sama Ekonomi dengan Pemerintahan Baru
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- Tegas, YLKI Tolak Kenaikan PPN 12 Persen
- Literasi Keuangan dan Bisnis DPUP 2024 Cegah dari Pinjol Ilegal dan Judol
- Buka Peluang Pasar UMKM ke Luar Negeri, Bea Cukai Tingkatkan Sinergi Antarinstansi