Produk Toyota Bermasalah Lagi
Mudah Terguling, Penjualan Lexus Sementara Dihentikan
Rabu, 14 April 2010 – 07:55 WIB

Lexus GX 460. Foto : AP
Gara-gara masalah pedal gas pula, Toyota menanggung denda USD 16,4 juta dari Departemen Perhubungan AS. Namun penghentian sementara dalam hal penjualan Lexus tersebut merupakan respon yang cepat setelah pihak berwenang di AS menuding Toyota lambat menangani persoalan pedal gas.
Baca Juga:
Toyota menyebutkan bahwa sekityar 6000 Lexus GX 460 dari model 2010 telah terjual sejak diluncurkan pada Desember tahun lalu. Diperkirakan, kini terdapat 1600 mobil sejenis ada pada para dealer. (ara/jpnn)
WASHINGTON – Toyota Motor Corp kembali dirudung masalah. Untuk sementara menghentikan penjualan Lexus GX 460, menyusul adanya Laporan Konsumen
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi