Produksi Bio Etanol, Siswa NTT Dilatih BUMN
Kamis, 04 Juli 2013 – 16:01 WIB

Produksi Bio Etanol, Siswa NTT Dilatih BUMN
Dahlan jelaskan bahwa banyak sekali manfaat yang bisa didapat dari menanam sorgum, dari batang sampai ampasnya. Nantinya sorgum ini akan ditanam di lahan seluas 200 hektar di NTT untuk digunakan sebagai bio etanol.
"Untuk BBM kompor di sana, 200 hektar itu kira-kira bisa untuk membantu seribu rumah tangga, jadi tidak perlu membeli minyak tanah dan ini menjadikan lingkungan lebih baik lagi. Ampasnya bisa jadi makanan sapi," terang dia. (chi/jpnn)
TANGERANG - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan saat ini tengah giat membudidayakan tanaman sorgum. Bahkan bekas dirut PLN ini menginstruksikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang