Produksi Film Laga Dimulai Lagi
Sabtu, 05 Maret 2011 – 20:39 WIB

Produksi Film Laga Dimulai Lagi
Karena Serbuan Maut nanti akan dihiasi aksi pertarungan yang cukup keras, tidak bakal ada tokoh perempuan dalam ceritanya. "Tidak ada casting perempuan. Karena pasti berisik filmnya. Benar-benar penuh adegan action. Jadi, saya putuskan, tidak ada casting perempuan," jelasnya.
Rencananya, film tersebut dirilis di tanah air awal 2012. Dibutuhkan waktu sangat lama, karena film itu akan dibawa ke festival terlebih dahulu, sebelum akhirnya ditayangkan di bioskop. "Akhir Oktober sebenarnya sudah selesai mastering. Tapi, setelah itu kami bawa keliling ke festival di beberapa negara. Karena undangan festival kebanyakan mulai September sampai Desember," terang Evans. (jan/c9/tia)
JAKARTA - Dunia perfilman Indonesia pernah diramaikan film laga berjudul Merantau pada 2009. Produksi film laga di tanah air memang belum sebanyak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menjelang Tampil di Prambanan Jazz 2025, eaJ Rilis Ruin My Life
- Raih 5 Juta Penonton, Jumbo Masuk Daftar 10 Film Indonesia Terlaris
- 3 Berita Artis Terheboh: Respons Ridwan Kamil, Lisa Menghilang setelah Mengaku Hamil
- Paula Verhoeven Tak Terima Dicap Istri Durhaka, Hotman Paris Beri Saran Begini
- Arya Saloka Gugat Cerai, Amanda Manopo Merespons Begini
- Film Godaan Setan yang Terkutuk Angkat Isu Iman dan Keharmonisan Keluarga