Produksi Ikan Melimpah, Jumlah Industri Rendah

jpnn.com - jpnn.com - Kalimantan Timur adalah penghasil ikan yang produktif.
Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Samarinda, bisa menghasilkan 40 ton ikan dalam sehari.
Sayangnya, hal itu tidak diimbangi dengan jumlah industri perikanan.
Bahkan, semakin tahun jumlah industri perikanan Kaltim semakin sedikit.
Wakil Ketua Umum Kadin Kaltim Bidang Kelautan dan Perikanan Henny Mappatangka mengatakan, di Kaltim potensi industri perikanan sangat besar.
Garis pantai yang panjang di Kaltim membuat potensi perikanan sangat baik dan tak perlu diragukan.
Industri perikanan di Kaltim ada, hanya saja belum digarap maksimal.
“Beberapa tahun lalu banyak industri perikanan di Kaltim. Seperti, pengusaha ikan kerapu dengan pasar yang sangat besar di Bontang cukup banyak. Sekarang hanya tinggal satu pengusaha,” ujarnya kepada Kaltim Post Selasa (7/2).
Kalimantan Timur adalah penghasil ikan yang produktif.
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- Said Iqbal Desak Permendag 8 Dicabut karena Merugikan Usaha Lokal & Buruh
- Dukung Industri Garmen, Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Kawasan Berikat ke Perusahaan Ini
- Kemenperin Segera Diskusi dengan Gubernur Bali soal Pelarangan AMDK di Bawah 1 Liter
- Lawatan Prabowo ke Luar Negeri Memperkuat Diplomasi Kawasan, Kemenlu: Ini Hasilnya
- Ini Peran Strategis Bea Cukai dalam Sinergi Instansi untuk Mendorong Ekonomi Daerah