Produksi Padi Kalsel Diprediksi Meningkat
Kamis, 09 Juni 2011 – 11:51 WIB

Produksi Padi Kalsel Diprediksi Meningkat
Meski demikian, naiknya produksi padi Kalsel akan terlihat pada akhir Juli 2011 mendatang, yaitu pada saat musim panen padi mulai April hingga September.
"Sekarang memang sudah panen, namun hanya terbatas pada beberapa daerah tertentu, dan panen besar-besaran diperkirakan pada Agustus mendatang," ujarnya.
Ia berharap produksi padi selama 2011 ini dapat menyamai produksi pada 2009 lalu, atau lebih dari target 1,9 juta ton gabah kering giling (GKG), sehingga Kalsel tetap menjadi daerah penghasil pangan nasional. (mr-116/fuz/jpnn)
BANJARMASIN – Kepala Dinas Pertanian Kalsel, H Sriyono mengungkapkan bahwa produksi padi pada 2011 ini diprediksikan meningkat dibandingkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Porang Jadi Andalan Baru Sidrap, Ekspornya Sampai Eropa
- Krakatau Steel Genjot Produksi Baja Tahan Gempa
- Membaca Ulang Arah Industri Baja Nasional Lewat Kasus Inggris
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional