Produksi Padi Kalsel Diprediksi Meningkat
Kamis, 09 Juni 2011 – 11:51 WIB
Meski demikian, naiknya produksi padi Kalsel akan terlihat pada akhir Juli 2011 mendatang, yaitu pada saat musim panen padi mulai April hingga September.
"Sekarang memang sudah panen, namun hanya terbatas pada beberapa daerah tertentu, dan panen besar-besaran diperkirakan pada Agustus mendatang," ujarnya.
Ia berharap produksi padi selama 2011 ini dapat menyamai produksi pada 2009 lalu, atau lebih dari target 1,9 juta ton gabah kering giling (GKG), sehingga Kalsel tetap menjadi daerah penghasil pangan nasional. (mr-116/fuz/jpnn)
BANJARMASIN – Kepala Dinas Pertanian Kalsel, H Sriyono mengungkapkan bahwa produksi padi pada 2011 ini diprediksikan meningkat dibandingkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Demi Keberlangsungan UMKM, Tarif PPh Harusnya Diturunkan, Bukan Naik!
- Kunjungi Desa Tertinggal di Serang, Mendes PDT Yandri Susanto Mengaku Miris
- Meccaya Resmi Luncurkan 88 Acne Cream & Sarijel
- SheTrades Buka Peluang Pengusaha Perempuan RI Go International
- TDN Hadir di Purwokerto, Wujud Komitmen Penuhi Kebutuhan Daging Masyarakat
- Kideco Berkomitmen untuk Menyempurnakan Kualitas Laporan Berkelanjutan