Profesor Joki
Oleh: Dhimam Abror Djuraid
Selasa, 21 Februari 2023 – 20:08 WIB

Dhimam Abror Djuraid. Foto: Ricardo/JPNN.com
Kasus-kasus korupsi di perguruan tinggi marak karena merosotnya etika akademik ini.
Jual beli kursi fakultas kedokteran seperti yang terjadi di kampus Universitas Lampung (Unila) menjadi salah satu bukti kemerosotan etika itu.
Kasus korupsi di Unila, sangat mungkin, adalah ujung gunung es yang menyembunyikan fenomena korupsi yang masif di lingkungan perguruan tinggi. (**)
Perjokian guru besar menjadi bukti merosotnya etika akademik. Tentu perjokian ini tidak gratis.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Cak Abror
BERITA TERKAIT
- Di Hadapan Akademik UGM, Eddy PAN Ungkap Pentingnya Kebijakan Berbasis Data
- Universitas Bakrie Kukuhkan Prof. Dr. Siti Rohajawati Jadi Guru Besar di Bidang Knowledge Management
- BINUS University Kukuhkan 7 Guru Besar Sekaligus di Awal 2025
- Eddy Soeparno akan Bicara Urgensi Energi Terbarukan di Hadapan Dosen hingga Mahasiswa
- Kasus Hasto Harus Dijadikan Momen Hukum Tak Bisa Dipermainkan Penguasa
- Meresmikan Kantor Sekretariat Asosiasi Tenis Profesor, Nana Sudjana: ATP Harus Murup